Tapi MIMPI itu terlalu indah, bukan...?
Bahkan sanggup membuatmu tersesat sebelum mulai melangkah.
Percayalah kawan, akan lebih baik ketika kau terbangun dengan kenangan indah mimpimu itu, daripada terengah-engah dan takut dibangunkan dari mimpimu yang menjadi buruk.
Karena mimpi tak pernah ada dalam kendali, walaupun mimpi itu adalah milikmu.
Satu lagi catatan lamamu yang tercecer, Sahabat...
~ 2010 ~
Wil Twilite
2 komentar:
Kayaknya kenal...:D
-alien is in the house-
Kemana aja alien...? Mentang2 dah hepi di dasar samudera, lupa ye sama temen lama... :p
Posting Komentar