Fotografer itu kerap membicarakan para modelnya. Perlahan, indera pendengaranku pun seumpama memiliki pemutar volume, yang mulai berputar ke arah kiri, dan semakin ke kiri.
Seorang "Guru" pernah berpetuah, "Bila anak matanya tak hanya ke arahmu, maka dia 'kan selalu haus akan keindahan lainnya... Lupakanlah..."
Kuamati fotografer itu sekali lagi. Berulangkali ia merasa tak puas dengan make-up, kostum, atau gaya salah seorang modelnya, katanya tak anggun, atau tak sesuai. Keceriaan di wajah Sang Model pun meredup.
Mengapa fotografer itu merasa blitz SLR-nya merupakan tolak ukur kecantikan wanita yang sejati, dan bukan melihat atraktifnya mata yang memancarkan kedalaman jiwa Sang Model...?
Ah, bodohnya aku. Wajar adanya bila demikian sudut pandangnya terhadap wanita (model). Dia fotografer, profesional perfeksionis.
Dan dia hanya melihat menggunakan sebelah matanya, melalui teropong yang sempit pula, yang tak lebih besar dari ukuran bola matanya sendiri.
#CoratCoret
Minggu, Desember 16, 2012
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
About
- Wil Twilite
- ~ Silent Valley ~, Indonesia
- Perempuan perajut warna pelangi dan penguntai aksara langit...
wil's blog viewers
#TagS
~ I can't keep CALM ~
~ LEO ~
~ Leo Queen ~
~ Lady Leo ~
Most Read
Sista's Blog-Rolls
-
-
My 20212 tahun yang lalu
-
05.10.195 tahun yang lalu
-
Now, You're My Ghost?9 tahun yang lalu
-
I won't give up, world9 tahun yang lalu
-
Menggenapi Musim10 tahun yang lalu
-
Popcorn10 tahun yang lalu
-
Libur Berkarya11 tahun yang lalu
-
Meet Rick12 tahun yang lalu
-
Late Bloomer13 tahun yang lalu
-
Black Velvet13 tahun yang lalu
-
Selingkuh atau Sahabat13 tahun yang lalu
-
Another Interesting BLOGS
-
Beijing International Book Fair 20195 tahun yang lalu
-
Heidelberg, Mark Twain dan Aku [#HidupdiHeidelberg-1]8 tahun yang lalu
-
e dijahyellow e tengkiyuuu10 tahun yang lalu
-
Surat Suara Tanpa Angka10 tahun yang lalu
-
-
Tidak ada komentar:
Posting Komentar